
Standar Kompetensi
´ Menguasai kompetensi program keahlian dan kewirausahaan baik untuk memenuhi tuntutan dunia kerja maupun untuk mengikuti pendidikan tinggi sesuai dengan kompetensi keahliannya.
TUJUAN
´ Membekali peserta didik dengan keterampilan, pengetahuan dan sikap agar kompeten:
´ Mengelola bukti transaksi keuangan
´ Entri Jurnal
´ Posting buku besar
´ Menyusun laporan keuangan jasa, dagang dan manufaktur
´ Menguasai aplikasi komputer akuntansi
LABORATORIUM
´ Komptensi keahlian akuntansi memiliki 2 ruang lab yang digunakan siswa untuk melakukan praktek akuntansi baik secara manual maupun komputerisasi, yang dilengkapi dengan 56 unit komputer.
´ Kegiatan praktek manual ditekankan penguasaan prosedur transaksi keuangan siklus akuntansi perusahaan jasa dan dagang, aplikasi komputer akuntansi menggunakan software akuntansi yang umum dan khusus (MYOB)
PRAKERIN
Untuk meningkatkan ketrampilan siswa dibidang Komptensi Akuntansi bekerja sama dengan DU/DI dalam bentuk Prakerin
KEUNGGULAN
Keunggulan jurusan akuntansi disbanding dengan jurusan lain adalah:
KOMPETENSI TAMATAN
Kemampuan Produktif
Tamatan Akuntansi diharapkan dapat bekerja di berbagai bidang antara lain: